Sabtu, 07 Juni 2014

PROFILKU



Namaku Moh. Jaelani yang lahir di sebuah Desa kesamben Wetan RT 10 RW 02 Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik Propinsi Jawa Timur Indonesia, aktifitas kami setiap hari sebagai guru di sebuah lembaga pendidikan Madrasah Tsanawiyah Raden Fatah, lembaga pendidikan menengah setingkat SMP yang beralamat sama dengan alamat kami. Kami dilahirkan pada tanggal 03 maret 1977,tahun 1982 kemudian kami sekaolah di SDN kesamben Wetan, tepatnya tahun 1988 kami lulus lalu melanjutkan ke SMPN 1 Driyorejo, tahun 1991 kami menyelesaikan pendidikan setingkat SMP lalu melanjutkan ke SMAN 1 Krian, tahun 1994 kami lulus SMA lalu belajar ilmu agama di PP. Hidayatul Mubtadi'in Lirboyo Kediri Jawa timur selama 4 tahun, lalu tahun 1988 melanjutkan pendidikan strata satu (S 1) di Universitas Islam Malang (UNISMA) lulus tahun 2003, kami aktif sebagai Guru mulai tahun 2005 di MTs. Raden Fatah dan SMA. Raden Fatah, disamping itu kami juga aktif di organisasii sosial seperti Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (PERGUNU), Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP), GP. Ansor.

Sabtu, 05 Oktober 2013

Hari Guru Internasional

PERSATUAN GURU NAHDLATUL ULAMA DRIYOREJO
Mengucapkan
SELAMAT HARI GURU INTERNATIONAL DAN SEMOGA KITA TETAP MENJADI GURU YANG BERMARTABAT

Kamis, 03 Oktober 2013

Lembaga Ma’arif Terapkan Standar Gaji Guru

logo4 copyDUTAonline, SIDOARJO – Gaji para guru yang mengajar di lembaga pendidikan (LP) Ma’arif NU akan segera mengalami menyesuaian. Pimpinan Pusat Lembaga Pendidikan Maarif NU tengah merancang standarisasi gaji para guru yang bernaung di lingkungan lembaga pendidikan yang menaungi 12.780 sekolah di Indonesia itu.
“Program PP LP Maarif NU yang utama adalah peningkatan wawasan guru dan gaji guru NU, karena itu kami akan merumuskan standarisasi gaji guru untuk sekolah-sekolah LP Maarif NU se-Indonesia,” kata Ketua PP LP Maarif NU HZ Arifin Junaidi, Senin (19/9) saat melantik pengurus PW LP Ma’arif NU Jawa Timur 2013-2018 dan membuka rapat kerja (raker) PW LP Maarif NU di Sidoarjo.

Rabu, 10 Juli 2013

Seribu Guru Madin Jatim Dapat Beasiswa Kuliah Gratis

Seribu Guru Madin Jatim Dapat Beasiswa Kuliah GratisSURYA Online, SURABAYA - 1.150 guru madrasah diniyah (Madin) di Jatim akan mendapatkan beasiswa kuliah S1 di perguruan tinggi.

Selasa, 02 Juli 2013

Pergunu Protes Alokasi Dana BPPDGS

GRESIK – Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (Pergunu) menuding adanya diskriminasi alokasi dana Penyelenggara Pendidikan dan Guru Swasta (PPDGS) dari Pemprov Jawa Timur. Banyak guru Lembaga Pendidikan (LP) Maarif yang tidak menerima dana PPDGS walaupun memenuhi kualifikasi.